Yuk Kenali Destinasi Wisata Di Taman Nasional Bromo Tengger Semeru
Salah satu destinasi wisata yang cukup menarik perhatian berbagai macam turis mancanegara dan lokal adalah deretan pegunungan di Jawa Timur. Deretan Gunung Semeru, Tengger dan Bromo yang memukau dengan daya tariknya sendiri ini, tergabung dalam taman nasional Bromo Tengger Semeru. Bagi Anda yang masih belum mengenal banyak akan destinasi wisata ini, silakan Anda simak ulasan … Read more