Dasar Hukum Presiden

Seperti yang sudah kita ketahui bahwa negara Indonesia merupakan negara kesatuan berbentuk Republik. Sementara hal ini pun juga sudah tertuang pada Undang-Undang Dasar 1945 pada pasal 1 ayat 1. Sedangkan yang disebut sebagai negara kesatuan yaitu negara yang berdaulat dan dipimpin sebagai kesatuan tunggal. Bentuk dari Republik memiliki arti bahwa negara Indonesia dipimpin seorang presiden … Read more